Install Ulang (Restore) Firmware iPhone 6 Menggunakan iTunes

ASSALALAMUALAIKUM WR.WB

     Hallo guys kali ini saya akan memberikan tutorial cara Restore hp iphone 6 kalian menggunakan itunes.

Pertama kalian siapkan bahan2nya dulu diantaranya:
-Itunes nya disini 



1.Kalian install dulu itunesnya, jika sudah di install tinggal buka aja langsung.
2.Kemudian sambungkan iphone kalian ke pc/laptop
3.Tunggu hingga itunes mendeteksi iphone kalian

       Maaf di atas gambarnya pake iphone 7, karena caranya sama.
4.Klik pulihkan sekali lagi, maka itunes akan menghapus semua data iphone kalian.

5.Setelah perangkat dipulihkan ke pengaturan pabrik, perangkat akan dimulai ulang. Kini Anda dapat mengonfigurasinya sebagai baru.

   Sekian tutorial dari saya......

         WASSALAMUALAIKUM WR.WB

Comments

Popular posts from this blog

Cara Overclock Processor yang aman, mudah & 100% working

Cara Flash Andromax A (A16C3H) Dengan PC atau Tanpa PC